Harga Honda Vario 150 eSP, Spesifikasi & Review Lengkap 2017

Harga Honda Vario 150 eSP, Spesifikasi & Review – Mendengar kata Honda Vario 150 eSP ini tidak bisa dipungkiri bahwa motor terbaru dari Honda ini memiliki desain berkelas. Memiliki mesin berkapasitas lebih besar dan fitur yang luar biasa di atas skuter matic lain di Indonesia. Peluncuran Honda Vario 150 eSP dari PT Astra Honda Motor (AHM) ini dilakukan pada 14 Januari 2015. Peluncuran pada 3 tahun lalu ini dilakukan langsung oleh President Director PT AHM yakni Toshiyuki Inuma. Motor ini menjadi varian terbaru dari Honda Vario, yang sebelumnya memiliki mesin berkapasitas 110 cc dan 125 cc. Honda Vario 150 cc ini hadir dengan membawa mesih berkapasitas besar. Tentunya pula didukung dengan performa yang sangat bertenaga.

honda-vario-150-esp 2017

PT AHM yang berasal dari Jepang ini memang memiliki talenta yang kuat dalam menggarap produk yang dihasilkannya. Maka tidak heran jika hasil dari pabrikan Jepang ini selalu menciptakan produk handal. Bukan hanya mengusung teknologi mesin terbaru yang diklaim membuat Honda Vario 150 ESP irit bahan bakar. Tetapi motor ini juga juga dibekali beragam teknologi modern salah satunya adalah Dual Keen Eyes LED Headlight.

Lebih menariknya lagi adalah motor ini telah lulus standar emisi Euro 3. Sehingga motor ini lebih ramah lingkungan bila dibandingkan dengan motor skuter matic yang lainnya. Lalu berapa ya harga yang diberandol dari motor Honda Vario 150 eSP ? Simak ulasannya di bawah ini.

Harga Honda Vario 125 eSP

Melihat bodynya yang elegan dan dilengkapi dengan spesifikasi dan berbagai fiturnya menawarkan desain kemewahan dan elegan. Maka tidak heran jika motor ini terlihat lebih agresif dan berkelas.

Dilengkapi dengan mesin dan teknologi baru yang mempunyai khas motor kelas 150 cc. Di mana motor ini menghasilkan Cost Production yang cukup tinggi. Maka jangan terkejut jika harga Honda Vario 150 eSP terbaru yang dilepas ke pasaran pun cukup tinggi.

Pasalnya produk skuter matic Honda ini merupakan skutik pertama yang yang diproduksi PT.AHM. Meskipun motor ini memiliki mesin yang hampir serupa dengan skutik premium mereka yakni Honda PCX 150 cc.

Maka harga yang diberandol dari Honda Vario 150 eSP ini Rp.20.500.000. Honda tipe ini memiliki lima pilihan warna yakni exclusive matte black dan exclusive pearl white. Adapun  untuk varian warna sporty dibandrol dengan harga yang relatif murah.

Warna tersebut adalah  Titanium Black, Sonic White Blue, dan Bionic Red dibanderol dengan harga Rp. 20.350.00.

Honda Vario 150 eSP  Warna Exclusive matte black dan Exclusive pearl whiteRp.20.500.000
Honda Vario 150 eSP  Warna Titanium Black, Sonic White Blue, dan Bionic RedRp. 20.350.00.

Perbedaan di antara 2 versi hanya terletak pada wana dan desain streapingnya saja. Jika Anda ingin berhemat Rp.150.0000, lebih baik Anda membeli versi Sporty jika tidak ingn terlalu mengeluarkan banyak uang.

Spesifikasi  Honda Vario 150 eSP

Untuk melihat lebih langsung seperti apa spesifikasi Honda Vario 150 eSP, simak bagan keterangannya di bawah ini.

Spesifikasi  Honda Vario 150 eSP
Mesin
Mesin4-langkah , SOHC dengan pendinginan cairan eSP
Kelas150 cc
Diameter  x langkah57,3 x 57,9 mm
Perbandingan kompresi10,6 : 1
Daya masksimum9,3 kW / 8.500 rpm
Torsi maksimum12,8 N.m/5.000 rpm
Kapasitas minyak pelumas0,8 liter pada penggantian periodik
Tipe koplingOtomatis, sentri fugal, tipe kering
Tipe transmisiOtomatis , V-Matic
Pola pengoperan gigi
Tipe starterPedal dan elektrik
Dimensi
Panjang x Lebar x Tinggi1.921 x 683 x 1.096 mm
Jarak Sumbu Roda1.280 mm
Jarak Terendah ke Tanah135 mm
Berat Kosong109 kg
Kapasitas Tangki bahan bakar5, 5 liter
Rangka
 
RangkaTulang Punggung
Tipe suspensi depanTeleskopik
Tipe suspensi belakangLengan ayun dengan shockbreaker tunggal
Ukuran ban depan80/90 – 14M/C 40P (tanpa ban dalam)
Ukuran ban belakang90/90 – 14M/C 46P (tanpa ban dalam)
Rem depanCakram hidrolik dengan shockbreaker tunggal
Rem belakangTromol – sistem pengereman Comby Brake System (CBS)
Fitur
KeamananMagnetik Key Shutter
KeamananAnswer Back System
MesinTeknologi Esp
MesinIdling Stop System
Kelistrikan
Tipe  battery12 V – 5 A.h (tipe MF)
BusiND U22EPR-9, NGK CPR9EA-9
PengapianFull Transisterize, Baterai

Lanjut baca…

[su_posts template=”templates/list-loop.php” tax_term=”250″ tax_operator=”0″ order=”desc” orderby=”rand”]

Gambar Gravatar
Saat kamu menentukan pilihan, selesaikanlah. Maka tentukan pilihan yang terbaik.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *